InfoAntiGalau - Tahukah kamu kalender tertua didunia bernama Dresden Codex milik bangsa Maya, kalender terbuat dari kulit kayu. Para ilmuwan mengatakan, Dresden Codex sendiri dibuat beberapa waktu menjelang Columbus menemukan `Dunia Baru` pada 1492. Kalender ini menampilkan siklus suku Maya seperti kalender upacara 260 hari, kalender Matahari 365 hari, kalender Venus 584 hari dan kalender Mars 780 hari. Penelitian ini sendiri dipublikasikan di jurnal Science. ''Untuk pertama kalinya kami melihat sesuatu yang mungkin merupakan rekaman orisinil disimpan oleh seorangscribe. Scribeinilah yang bekerja menjaga rekaman resmi komunitas suku Maya. Dan mereka melukiskannya pada tembok. Tampaknya mereka menggunakan itu seperti papan tulis,'' papar pimpinan ekspedisi tersebut, William Saturno dari Boston University.
Kalender ini diciptakan pada masa Baktun ke-6 (sekitar tahun 747-353 SM). Puncak kejayaan peradaban Suku Maya terjadi sekitar tahun 250-900 M. Suku Maya menjadikan kalendernya sebagai acuan dan ukuran dalam menentukan hampir setiap kejadian yang mereka alami. Mereka juga memandang kalendernya sebagai bentuk visual terhadap perjalanan waktu yang menggambarkan bagaimana kehidupan itu berlangsung.
Dikutip dari: www.republika.co.id
HOME
» Berita Unik
» Ini Kalender Tertua di Dunia
Related Posts:
Mobil Batman Terjual Rp 44,6 MiliarKu-klik - Mobil asli Batman yang dipakai dalam film seri televisi 1960-an terjual dengan harga 4,6 juta dolar AS atau sekitar Rp44,6 miliar. Mobil b…
Simpanse Miliki Rasa KeadilanKu-klik - Para ilmuwan dari negara bagian Georgia, Amerika Serikat, menemukan bukti bahwa simpanse mau berbagi dan memiliki rasa keadilan.Dalam satu e…
Bocah Tiga Tahun Bersahabat dengan BuayaKu-klik - Charlie Parker, sepertinya tidak punya rasa takut. Bagaimana tidak, bocah tiga tahun asal Victoria, Australia, ini bersahabat dengan buaya…
Wow, Kerja di Google Dapat Pijat Gratis 100.000 JamKu-klik - Fortune baru-baru ini merilis peringkat perusahaan yang memiliki reputasi terbaik untuk bekerja sepanjang tahun 2012. Google lagi-lag…
Lykan Hypersport, Mobil Termahal Sejagat Dibanderol Rp 40 MKu-klik - BEIRUT - Seorang miliarder asal Qatar menjadi pembeli pertama Lykan Hypersport, mobil termahal di dunia saat ini.Syekh Jawan bin Hamad Al-T…
Mirip Singa, Anjing Bikin Panik TetanggaInfoAntiGalau - Keberadaan 'anak singa' di wilayah pemukiman Norfolk, Virginia, Amerika Serikat, membuat panik seluruh tetangga. Dikutip dari Mirror, …
0 komentar:
Posting Komentar